Rinaldi Syahran · Published 04 December 2017

Inilah Daftar Lengkap Nominasi The Game Awards 2017

Home > Artikel > News > Inilah Daftar Lengkap Nominasi The Game Awards 2017

Ajang penghargaan tahunan yang diberi tajuk The Game Awards 2017 segera datang. Game Awards sendiri dikenal sebagai salah satu penghargaan yang  lebih dari sekedar sebuah acara penghargaan dalam dunia game dan juga terbilang paling high-profile. Acara akan diselenggarakan pada tanggal 7 Desember 2017. Nominasi untuk game terbaik 2017 tiap kategori penghargaan telah diumumkan.

Pada tahun 2017 ini, Game Awards tahunan yang keempat ini memberikan sorotan lebih pada ketiga platform konsol utama, yakni Xbox One Microsoft, Sony PS4, dan Nintendo Switch. Selain game dari ketiga konsol tersebut, sorotan lainnya diberikan kepada game yang memiliki genre triple-A dan game indie juga.

[embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=lg6uE7pGG-A[/embedyt]

Ajang penghargaan tahunan ini menjadi terkenal karena di dalamnya juga terdapat pengumuman mengenai game dan trailer baru untuk proyek game yang besar selain acara penghargaannya. Contoh pada tahun ini ialah desas-desus seputar pengumuman trailer Death Stranding yang baru.

Pada tahun 2017 ini, terdapat beberapa perubahan dalam ajang The Game Awards sebagaimana yang telah ditetapkan. Contoh perubahannya adalah penambahan dua kategori baru yang dinilai penting untuk dimasukkan dalam pemberian penghargaan. Dua kategori yang dimaksudkan adalah game mobile, dan game live atau yang dikenal juga sebagai games as a service, selain itu ada beberapa game PPSSPP yang masuk ke dalam nominasi.

Piala The Game Awards

Ada alasan tersendiri yang patut diacungi jempol mengenai tambahan kategori bertajuk game live. Berdasarkan penuturan pihak The Game Awards, kategori ini menjadi ada karena terdapat permainan yang perlu diberikan penghargaan yang mana terbilang permainan yang menjadi layanan yang berkelanjutan dan bukan merupakan sebuah game yang hanya satu kali rilis.

Para pecinta game dapat memberikan suara terhadap kategori yang telah disediakan, dan pemberian suara dapat dilakukan setelah mendaftar. Sudah banyak kategori yang dibuka untuk dapat diberikan suara oleh para pecinta game. Ada pun nominasi tiap kategori dalam The Game Awards 2017 adalah sebagai berikut:

[embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=NehSKrBIOJU[/embedyt]

Game of The Year

  • The Legend of Zelda: Breath of the Wild
  • Super Mario Odyssey
  • PlayerUnknown’s Battlegrounds
  • Persona 5
  • Horizon Zero Dawn

Best Game Direction

  • Wolfenstein II: The New Colossus
  • Resident Evil 7: Biohazard
  • The Legend of Zelda: Breath of the Wild
  • Super Mario Odyssey
  • Horizon Zero Dawn

Best Narrative

  • What Remains of Edith Finch
  • NieR: Automata
  • Hellblade: Senua’s Sacrifice
  • Wolfenstein II: The New Colossus
  • Horizon Zero Dawn

Best Art Direction

  • Destiny 2
  • Cuphead
  • The Legend of Zelda: Breath of the Wild
  • Persona 5
  • Horizon Zero Dawn

Best Score/Music

  • Destiny 2
  • Cuphead
  • NieR: Automata
  • The Legend of Zelda: Breath of the Wild
  • Super Mario Odyssey
  • Persona 5

Best Audio Design

  • Destiny 2
  • Hellblade: Senua’s Sacrifice
  • Resident Evil 7: Biohazard
  • The Legend of Zelda: Breath of the Wild
  • Super Mario Odyssey

Best Performance

  • Melina Juergens, Hellblade
  • Laura Bailey, Uncharted: The Lost Legacy
  • Claudia Black, Uncharted: The Lost Legacy
  • Brian Bloom, Wolfenstein II
  • Ashly Burch, Horizon: Zero Dawn

Games for Impact

  • Please Knock on My Door
  • Night in the Woods
  • Life is Strange: Before the Storm
  • Bury Me, My Love
  • What Remains of Edith Finch
  • Hellblade: Senua’s Sacrifice

Best Ongoing Game

Best Mobile Game

Best Handheld Game

  • Poochy and Yoshi’s Woolly World
  • Monster Hunter Stories
  • Metroid: Samus Returns
  • Ever Oasis
  • Fire Emblem Echoes: Shadow of Valentia

Best VR/AR Game

  • Superhot VR
  • Star Trek: Bridge Crew
  • Lone Echo / Echo Arena
  • Farpoint
  • Resident Evil 7: Biohazard

Best Action Game

  • Prey
  • Nioh
  • Destiny 2
  • Cuphead
  • Wolfenstein II: The New Colossus

Best Adventure Game

Best Role Playing Game

  • South Park: The Fractured But Whole
  • Final Fantasy XV
  • Divinity: Original Sin 2
  • NieR: Automata
  • Persona 5

Best Fighting Game

Best Family Game

  • Splatoon 2
  • Sonic Mania
  • Mario + Rabbids Kingdom Battle
  • Mario Kart 8 Deluxe
  • Super Mario Odyssey

Best Strategy Game

  • XCOM 2: War of the Chosen
  • Tooth and Tail
  • Total War: Warhammer II
  • Halo Wars 2
  • Mario + Rabbids Kingdom Battle

Best Sports/Racing Game

Best Multiplayer

  • Fortnite
  • Call of Duty: World War II
  • Splatoon 2
  • Mario Kart 8 Deluxe
  • Destiny 2
  • PlayerUnknown’s Battlegrounds

Most Anticipated Game

  • The Last of Us Part II
  • Red Dead Redemption II
  • Monster Hunter: World
  • Marvel’s Spider-Man
  • God of War

Best Independent Game

  • Pyre
  • Night in the Woods
  • Cuphead
  • What Remains of Edith Finch
  • Hellblade: Senua’s Sacrifice

Best Student Game

  • Meaning
  • Level Squared
  • Impulsion
  • Falling Sky
  • Hollowed
  • From Light

Trending Gamer

  • Steven Spohn
  • Mike Grzesiek
  • Guy Beahm
  • Clint Lexa
  • Andrea Rene

Best eSports Game

Best eSports Player

  • Kuro ‘KuroKy’ Salehi Takhasomi
  • Je-hong ‘ryujehong’ Ryu
  • Nikola ‘NiKo’ Kovac
  • Marcelo ‘coldzera’ David
  • Lee sang-hyeok ‘Faker’

Best eSports Team

Best Debut Indie Game

  • Slime Rancher
  • Mr. Shifty
  • Hollow Knight
  • Golf Story
  • Cuphead

Best Chinese Game

  • Monument Valley 2
  • jx3 HD
  • Gumballs
  • ICEY
  • King Of Glory

Itulah tadi daftar lengkap nominasi game - game terbaik di event The Game Awards 2017 yang akan diselenggarakan di bulan Desember ini. Sudah lihat daftar nominasinya?, Apakah game favoritemu masuk ke dalam pilihan? Kalau belum jangan kecewa yah, ikuti terus Kabar Games untuk mengetahui update terbaru event The Game Awards 2017 ini yah!


© 2024 PT. Gudang Pelangi Indonesia. All Rights Reserved